Rabu, 16 Desember 2009

MATERI PELAJARAN TPA

Adapun materi pelajaran TPA secara garis besar yang setiap hari diajarkan adalah:
Jadwal Materi Pelajaran TPA

Hari Materi Keterangan
Senin Iqro + Doa sehari-hari Materi wajib + Tambahan
Selasa Iqro + Hapalan Surat Pendek
Rabu Iqro + Praktek Ibadah
Kamis Iqro + Doa sehari-hari
Jum'at Iqro + Hapalan Surat Pendek
Sabtu Iqro + Praktek Ibadah
Minggu Libur

Struktur Pengurus TPA/TPQ




Struktur Organisasi TPA/TPQ

Penanggung Jawab : Ust. H. Abdul Rokib

: Ust. Abdul Rahman S.Ag.

Ketua : M. Ridwan S.Kom

Wakil Ketua : Yuni

Sekretaris : Tety

Bendahara : Turfah

Staf Pengajar :

  1. Yuni
  2. Turfah
  3. Elis
  4. Tety
  5. Atef
  6. Rusli
  7. Jarkasi

Kamis, 10 Desember 2009

Photo Kegiatan TPA

Photo Kegiatan Taman Pendidikan Al-Quran









Photo-photo kegiatan TPA/TPQ Al-Akhyar









Rabu, 09 Desember 2009

TPA AL-AKHYAR


TAMAN PENDIDIKAN AL-QUR’AN (TPA)
PONPEST DAN MASJID AL-AKHYAR
Jl. RSIA Jati Sampurna Kel. Jati Raden Kec. Jati Sampurna Kota Bekasi


Sabda Rosulullah :
"Hak anak yang harus dilaksanakan oleh orangtuanya ada tiga :1. Memilihkan nama yang baik ketika lahir, 2. Mengajarkan Al-Quran jika mulai berakal, 3. Menikahkan jika kelak dewasa." (HR. Achmad)

"Apabila anak Adam mati, maka putuslah amalnya kecuali tiga perkara : Shodaqah jariyah, ilmu yang bermanfaat, dan Anak Sholeh yang mendoakannya." (HR. Albukhori)

Tujuan TPA/TPQ Al-Akhyar

  1. Menyiapkan anak didik agar menjadi generasi yang Qurani, yaitu generasi yang mencintai Al-Quran, komitmen dengan Al-Quran dan menjadikan Al-Quran sebagai bacaan dan pandangan hidup sehari-hari.
  2. Mengembangkan bekal bagi santri agar mencintai, berilmu, mengamalkan Al-Quran sertamembacanya dengan fasih, menghafal dan menerjemahkannya secara lafdziyah sertamenulis dengan baik dan benar

Fasilitas
  1. Ruang belajar yang luas dan nyaman,
  2. Mesjid yang luas dan nyaman,
  3. Lingkungan yang kondusif
  4. letak yang strategis

Materi Pendidikan
  • Materi Pokok : Membaca Al-Quran dengan tartil
  • Materi Tambahan :
  1. Hafalan surat-surat pendek
  2. Hafalan ayat-ayat pilihan
  3. Hafalan doa-doa sehari-hari
  4. Menulis huruf Al-Quran
  5. Hafalan bacaan dan praktek sholat
  6. Akhlak, akidah dan lain-lain

Metode
Metode yang dipakai adalah Cara Belajar Santri Aktif/ Iqra’ yang dilaksanakan secara klasikal dan privat.

Waktu Belajar
1.Pukul 15.30 s/d 17.30 WIB
2.Ahad libur

Staf Pengajar
Terdiri dari para pendidik yang berpengalaman dan menguasai Tartilil Quran, lulusan IAIN dan Pondok Pesantren

Waktu Pendaftaran
Pendaftaran dibuka setiap hari dari jam 08.30 – 17.00 WIB
TPA PonPest dan Masjid Al-akhyar
Jl. RSIA Jati Sampurna Kel. Jati Raden Kec. Jati Sampurna Kota Bekasi